PEMUPUKAN KELAPA SAWIT

Minggu, 01 Januari 2012

Diposting oleh MANDALA

1. Penyakit Akar (Blast Disease) Gejala serangan : • Tanaman tumbuh abnormal dan lemah, • Daun tanaman berubah menjadi berwarna kuning Penyebab : Jamur (Rhizoctonia lamellifera dan Phytium sp.) Cara pengendalian : • Melakukan kegiatan persemaian dengan baik, • Mengatur pengairan agar tidak terjadi kekeringan di pertanaman 2. Penyakit Busuk Pangkal Batang (Basal Stem Rot / Ganoderma) Gejala serangan: • Daun berwarna hijau pucat, • Jamur yang terbentuk sedikit, • Daun tua menjadi layu dan patah, • Dari tempat yang terinfeksi keluar getah Penyebab : Jamur Ganoderma applanatum, Ganoderma lucidum, dan Ganoderma pseudofferum. Cara pengendalian dan pencegahan : • Membongkar tanaman yang terserang dan selanjutnya dibakar, • Melakukan pembumbunan tanaman. 3. Penyakit Busuk Batang Atas (Upper Stem Rot) Gejala serangan: • Warna daun yang terbawah berubah dan selanjutnya mati, • Batang yang berada sekitar 2 m di atas tanah membusuk, • Bagian yang busuk berwarna cokelat keabuan SELENGKAPNYA

0 komentar:

Posting Komentar

Join 4Shared Now! Join 4Shared Now! Join 4Shared Now! Get 4Shared Premium!

Mengenai Saya

Foto saya
SINGKIL, NAD, Indonesia
SAYA ORANGNNYA SIMPLE DAN SELALU TERTARIK DENGAN HAL - HAL YANG BERBAU TEKNOLOGI DAN ILMU PENGTAHUAN. DAN SAYA TIDAK SUKA DENGAN KEKERASAN SERTA KEKEJAMAN. YANG PENTING MENURUT SAYA DAMAI ITU INDAH....
free counters